Selaloe Bakmi Pos Pengumben

Salah satu tempat usaha yang memanfaatkan bangunan rumah di Jl. Raya Pos Pengumben blok A-2, Kec. Kebon Jeruk, Jakarta Barat dengan luas tanah 600 m2 dan luas bangunan 220 m2. Cafe dengan menu varian Bakmi dan Kopi ini merupakan salah satu usaha dari seorang Master Chef Indonesia season 8 yaitu Giovanni Vergio yang berminat untuk bekerja sama dalam sistem sewa dengan UB Opaset BULOG.

Kata Kunci

Kategori Aset

Provinsi

Kota/Kabupaten